JTTS Tahap Pertama Dikebut, Sayang Masih Terhalang Pembasan Lahan Tol di Sumatera Barat

JTTS Tahap Pertama Dikebut, Sayang Masih Terhalang Pembasan Lahan Tol di Sumatera Barat

JTTS Tahap Pertama Dikebut, Sayang Masih Terhalang Pembasan Lahan Tol di Sumatera Barat (Sumbar)--

Termasuk tiga gerbang tol, satu pasang Tempat Istirahat & Pelayanan (TIP) Tipe A pada STA 23+000 A, delapan jembatan sungai, dua jembatan irigasi, dan 14 jembatan underbridge. 

Selain itu, jalan tol dengan dua lajur di tiap arah dan kecepatan rencana 80 km/jam ini diharapkan mempersingkat waktu tempuh dari Padang ke Bukittinggi menjadi hanya satu jam.

Dan ruas tol JTTS ini diharapkan dapat meningkatkan pariwisata dan pengembangan wilayah sekitar.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: