KAI Divre III Palembang Sediakan 2.374 Tempat Duduk Selama Libur Panjang Waisak

KAI Divre III Palembang Sediakan 2.374 Tempat Duduk Selama Libur Panjang Waisak

Menyambut libur panjang dan cuti bersama Hari Raya Waisak, 23-26 Mei 2024, KAI Divre menyediakan 2.374 tempat duduk.--

Di lain sisi, berikut beberapa tips yang bisa dilakukan oleh masyarakat saat akan melakukan perjalanan dengan transportasi kereta api :

BACA JUGA:Jaga 35 Titik Daerah Rawan, PT KAI Divre III Palembang Tingkatkan Kewaspadaan Cuaca Ekstrem

BACA JUGA:Selamatkan Aset Negara, PT KAI Divre III Terima 55 Sertifikat Dari BPN Kabupaten Muara Enim

1. Pesan tiket KA jauh hari

2. Sediakan waktu tempuh yang cukup untuk menuju stasiun agar tidak tertinggal KA

3. Perhatikan barang bawaan yang diperbolehkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: