Kisah Haru Dibalik Duo Pemain Timnas Bentangkan Poster Noah Gesser Usai Kalahkan Vietnam di Piala Asia U-23

Kisah Haru Dibalik Duo Pemain Timnas Bentangkan Poster Noah Gesser Usai Kalahkan Vietnam di Piala Asia U-23

Kisah Haru Dibalik Duo Pemain Timnas Bentangkan Poster Noah Gesser Usai Kalahkan Vietnam di Piala Asia U-23--

Noah Gesser juga mengajak kedua sahabatnya ini, agar mereka bertiga dapat bermain bersama di timnas Indonesia.

Kedua sahabat Noah, Ivar Jenner dan Justin Hubner waktu itu cukup kagum dengan cerita Noah, karena mereka tak pernah berfikir sebelumnya untuk membela tanah kelahiran leluhur mereka.

BACA JUGA:Curhat Netizen Nonton Timnas Indonesia vs Korsel Tegang Sampai Lemes, Keringetan dan Nggak Bisa Berdiri

BACA JUGA:Timnas Indonesia Libas Korea Selatan Lewat Adu Penalti, Susul Jepang ke Semifinal Piala Asia U-23

Seiring berjalannya waktu Justin Hubner kemudian menuju ke tim + junior FC den boch.

Sementara Ivar Jenner dan Noah ke tim Ajax Amsterdam, Ivar Jenner yang bermain di posisi gelandang berada di ajax hanya 2 musim kemudian pindah ke Utrecht. 

Kemudian, Justin Hubner yang adalah seorang bek kemudian pindah ke Inggris bermain untuk klub Inggris Wolverhampton Wonders.

Hingga, yang paling bersinar diantara mereka yaitu Noah Gesser, ia tetap dipertahanan oleh Ajax Amsterdam karena ternyata dia adalah seorang striker yang haus akan gol.

BACA JUGA:Penalti Pratama Arhan Penentu Timnas Indonesia Tekuk Korsel, Garuda Muda Lanjut ke Semifinal Piala Asia U-23

BACA JUGA:TKI Ajak Bos Korea Selatan Taruhan, Siapa Menang Korsel vs Timnas Garuda Malah Disuruh Banyak-banyak Doa

Akademi Ajax bahkan membuat rangkuman video gol golnya, karena dia masuk dalam salah satu wonderkid masa depan mereka.

Waktu itu PSSI juga telah mengawasi perkembangan Noah, dan berencana menjadikan nya pemain timnas u20 yang di persiapkan untuk piala dunia.

Akan tetapi, ketika Noah Gesser sedang berada dalam peningkatan performanya terjadilah moment kelam.

Pada tanggal 30 juli 2021, mobil taksi yang di tumpangi Noah dan kakaknya mengalami kecelakaan Noah dan kakaknya seketika meninggal dunia.

BACA JUGA:Ini 3 Nama Pemain Korea Selatan yang Wajib Diwaspadai Pemain Pertahanan Timnas Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: