5 Daftar Game Warnet yang Masih Tetap Eksis, Auto Nostalgia!
Point Blank game online terbaik yang sering dimainkan di masa warnet berjaya--dok:Sumeks.co
Sayangnya server Dragon Nest di Indonesia terpaksa harus ditutup pada Juli 2019 lalu akibat pemainnya yang semakin hari semakin berkurang.
Namun sebagai alternatif, para player di Indonesia dapat memainkan versi Dragon Nest SEA.
Sesuai namanya, Dragon Nest SEA ialah versi khusus untuk regional Asia Tenggara, yang mencakup Indonesia, Filipina, Singapura, Thailand, dan Malaysia.
2. Audition AyoDance
Game warnet selanjutnya yang juga masih bisa bertahan sampai kini yaitu Audition AyoDance.
BACA JUGA:6 Game Roblox Terbaik yang Bisa Kamu Mainkan
BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartphone TECNO yang Asyik Digunakan Bermain Game PUBG, Harga Nyaman Dikantong
Meskipun dirilis pada tahun 2006, Megaxus selaku publisher AyoDance masih tetap konsisten dalam mempertahankan game ini.
AyoDance memang menyimpan kenangan bagi mantan anak-anak warnet. Namun, terdaftar fakta lucu dari game online satu ini.
Game ini menjadi mimpi buruk bagi para pemilik warnet karena banyak keyboard yang menjadi korban akibat dimainkan secara cepat dan kasar.
Game ini sangat menarik karena membutuhkan ketelitian dan kecepatan tangan.
BACA JUGA:PlayStation Portal Baru, Main Game PS5 dalam Genggaman
3. Dota 2
Dota 2 game MOBA terbaik sebelum lahirnya Mobile Legends--dok:Sumeks.co
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: