6 Varian Masker Wajah Sesuai Kebutuhan Kulit, Formulanya Ampuh Menghidrasi Hingga Membersihkan Pori Secara Men

6 Varian Masker Wajah Sesuai Kebutuhan Kulit, Formulanya Ampuh Menghidrasi Hingga Membersihkan Pori Secara Men

rekomendasi masker wajah sesuai kebutuhan kulit--

Kandungan daun Neem terkenal dengan sifat pembersih dan antibakteri, juga mengandung Kunyit dan Fuller’s Earth (Multani mitti).

Bahan ini membantu menyejukkan kulit, memperbaiki tekstur kulit dan menjadikan kulit menjadi segar dan sehat.

BACA JUGA:Berbahaya! Ini Deretan Kandungan Skincare yang Tak Boleh Dipakai Secara Bersamaan

BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini 5 kandungan Skincare yang Ampuh Mengecilkan Pori-pori Wajah, Bikin Kulit Mulus Kembali

Oleskan secara merata pada wajah dan leher yang telah dibersihkan, hindari area sekitar mata, biarkan mengering selama 10-15 menit.

Bersihkan dengan spons basah dan bilas dengai air dingin, gunakan sekali atau 2 kali dalam seminggu.

5. Barenbliss I'm Pore-fect Amazon Glow Clay Duo

Barenbliss I'm Pore-fect Amazon Glow Clay Duo adalah masker wajah 2-in-1 yang membantu mengurangi minyak berlebih dan pori-pori tersumbat.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Skincare Eye Cream, Bebas Mata Panda Dalam Sekali Oles

BACA JUGA:Rangkaian Skincare Skintific Untuk Acne-Prone Skin, Atasi Masalah Jerawat Sekaligus Kuatkan Skin Barrier

Kandungan Amazon Clay dikenal sebagai "Tanah Ajaib" yang telah digunakan selama berabad-abad oleh penduduk asli Brasil sebagai terapi penghilang stres dan detoksifikasi.

Natural AHA, BHA, PHA membantu eksfoliasi kulit, CalmYang® of Pure-Black Clay membantu membuat kulit tampak jernih dan halus.

Arbutin+Niacinamide mencerahkan kulit, dan Ceramide Complex of Glow-White Clay membantu menjaga kelembaban kulit.

Produk ini tidak mengandung Paraben, Alcohol, Mineral Oil, BHA/BHT, Gluten, dan Synthetic Fragrance.

BACA JUGA:Kandungan Penting untuk Kulit Berjerawat yang Wajib Ada dalam Skincare Si Acne Skin Type! Apa Itu?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: