Volume Kendaraan di Tol Terpeka Diprediksi Melonjak 60 Persen Saat Mudik Lebaran 2024

Volume Kendaraan di Tol Terpeka Diprediksi Melonjak 60 Persen Saat Mudik Lebaran 2024

Peningkatan arus mudik Lebaran Idulfitri 1445 Hijriah di ruas Tol Terpeka diprediksi 60 persen. --

Taufiq menegaskan, khusus untuk pengemudi bus dan truk agar selalu mematuhi rambu-rambu, yaitu menggunakan lajur kiri. 

Lalu, apabila kondisi pengemudi mulai terasa lelah dan fatiq, segera berhenti di rest area terdekat untuk beristirahat sejenak.

BACA JUGA:Mengejutkan! Unggahan Zara Putri Ridwan Kamil Putuskan Lepas Jilbab Mengundang beragam Kontroversi

BACA JUGA:Tren Baju Shimmer Buat Lebaran Tak Disarankan Tubuh Gemuk, Efek Mengkilat Bikin Badan Jadi Makin Lebar

Perjalanan mudik Lebaran 2024 di Tol Terpeka diprediksi akan ramai lancar. Namun, tidak menutup kemungkinan Anda mengalami kendala atau membutuhkan bantuan saat di perjalanan.

Hubungi Call Center Tol Terpeka di 0813-2900-0020. Jelaskan kendala yang Anda alami dan ikuti instruksi dari petugas.

Pengelola Tol Terpeka menyiapkan sebanyak 9 Rest Area, untuk menghadapi lonjakan pengunjung saat Lebaran 2024 nanti, terutama kondisi dan jumlah ketersediaan toilet.

Menyiapkan sebanyak 827 bilik toilet permanen dan semi permanen telah disiapkan tersebar di 9 Rest Area. 

BACA JUGA:Pabrik Pusri 3B Ditargetkan Beroperasi Awal Tahun 2027

BACA JUGA:Mudik Asyik Bersama BUMN 2024, Bukit Asam Berangkatkan Ratusan Pemudik

Termasuk juga pihaknya berkoordinasi dengan PT Pertamina untuk penambahan SPBU Modular di 3 lokasi yaitu di Rest Area KM 277A, KM 306B dan KM 269B. Jug SPKLU juga telah tersedia di 6 lokasi di Rest Area KM 163A, KM 172B, KM 277A, KM 269B, KM 306B dan KM 311A 

Serta pos-pos pelayanan dan pengamanan kolaborasi dengan kepolisian maupun stakeholder lainnya juga sudah dipersiapkan di Rest Area. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: