Resep Kue Kering Lidah Kucing Renyah dan Anti Gagal, Ide Camilan Lebaran yang Lezat!

Resep Kue Kering Lidah Kucing Renyah dan Anti Gagal, Ide Camilan Lebaran yang Lezat!

Resep Kue Kering Lidah Kucing Renyah dan Anti Gagal, Ide Camilan Lebaran yang Lezat--

BACA JUGA:Resep Kue Kering Nastar 1 Kg Anti Gagal, Cocok Buat Sajian Nikmat Saat Lebaran

BACA JUGA:Ini Resep Simple Kue Kering, 1 Adonan Bisa Jadi 7 Macam Kue

Langkah-langkah pembuatannya:

1. Pertama-tama kocok bahan 1 (mentega, margarin, roombutter, gula bubuk, garam, dan Toffieco Vanilla Butter) hingga mengembang dan berwarna putih dengan kecepatan tinggi.

2. Lalu masukkan putih telur, kocok kembali hingga rata.

3. Matikan mixer dan masukkan bahan 3 (tepung terigu dan tepung maizena), lalu aduk menggunakan garpu hingga rata.

4. Masukkan adonan ke dalam plastik segitiga.

BACA JUGA:10 Rekomendasi Kue Lebaran yang Jadi Primadona dan Favorit Saat Hari Raya

BACA JUGA:Resep Soft Cookies yang Lembut Camilan Viral yang disebut sebagai

5. Jangan lupa, olesi loyang dengan mentega putih dan tepung terigu.

6. Semprotkan adonan ke atas loyang, bentuk memanjang seperti lidah kucing.

7. Panggang lidah kucing dengan suhu 150 derajat Celsius selama 30 menit hingga berwarna cokelat kekuningan.

8. Angkat dan biarkan kue hingga dingin.

9. Simpan kue dalam stoples kedap udara.

Sebagai tambahan informasi, Kue Lidah Kucing adalah sejenis kue kering yang memiliki bentuk yang mirip dengan lidah kucing, yaitu panjang dan tipis. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: