Tol Kayuagung-Palembang Siap Hadapi Lonjakan Arus Mudik 2024, Ini Persiapan yang Dilakukan

Tol Kayuagung-Palembang Siap Hadapi Lonjakan Arus Mudik 2024, Ini Persiapan yang Dilakukan

Kendaraan melintas di ruas Tol Kayuagung-Palembang. --

BACA JUGA:Minat Sekolah ke Luar Negeri? Ini 4 Negara yang Ramah Beasiswa, Cocok Buat yang Berprestasi Tapi Minim Biaya

"Ruas tol Kayuagung-Palembang memang mengalami lebih banyak kerusakan dibandingkan ruas sebaliknya," terang Sabdo. 

Lanjut dia, pemeliharaan jalan ruas tol Kayuagung-Palembang maupun sebaliknya telah dilakukan sejak setelah Natal dan Tahun Baru (Nataru) kemarin.

Hal ini dilakukan untuk memastikan kondisi jalan tol siap dilalui oleh para pemudik pada Lebaran 2024.

Pada Januari 2024 lalu, PT Waskita Sriwijaya Tol (WST) telah melakukan pemeliharaan dan perbaikan jalan tol Kayuagung-Palembang. Pekerjaan dilakukan siang dan malam hari untuk mengejar target penyelesaian sebelum Lebaran 2024.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Sunscreen Lokal yang Aman untuk Kulit Remaja, Cocok Dipakai ke Sekolah

BACA JUGA:Resep Dimsum Mentai Homemade: Rasanya Seenak Restoran, Kreasi Lezat dengan Saus Creamy

Pemeliharaan dan perbaikan jalan tol Kayuagung-Palembang dilakukan agar jalan yang rusak cepat selesai diperbaiki dan pengendara dapat nyaman melintas saat arus mudik Lebaran Idulfitri tahun ini.

Menurut Sabdo, adanya perbaikan dan pemeliharaan ruas jalan yang rusak di tol Kayuagung-Palembang dilakukan untuk peningkatan kualitas jalan guna memperlancar arus mudik 2024. 

Dihimbau kepada seluruh pengendara untuk selalu mematuhi rambu-rambu lalu lintas dan batas kecepatan saat melintasi ruas tol Kayuagung-Palembang, terutama di area yang sedang dilakukan perbaikan.

Selain mematuhi rambu-rambu dan batas kecepatan, pengendara juga perlu memastikan beberapa hal berikut sebelum melintasi ruas tol Kayuagung-Palembang, terutama saat musim mudik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: