Segera Mengaspal, All New Honda Scoopy 2024 Hadirkan Desain Retro Siap Bersaing dengan Yamaha Fazzio

Segera Mengaspal, All New Honda Scoopy 2024 Hadirkan Desain Retro Siap Bersaing dengan Yamaha Fazzio

All New Honda Scoopy 2024 --dok:Sumeks.co

Segera Mengaspal, All New Honda Scoopy 2024 Hadirkan Desain Retro Siap Bersaing dengan Yamaha Fazzio

SUMEKS.CO - Para pecinta otomotif tentunya sudah tak sabar menanti kehadiran sepeda motor terbaru dari Honda di segmen scooter matik (skutik) berdesain retro, siapa lagi jika bukan All New Honda Scoopy 2024.

Sepeda motor ini pastinya akan menawarkan ketangguhan yang tak kalah dari pesaingnya di segmen yang sama salah satu Yamaha Fazio.

Skutik retro ini tak hanya memukau dengan desainnya yang memikat hati, tetapi juga menyuguhkan performa bertenaga terbaru yang membuatnya tidak tergantikan di segmen matic.

Transformasi pada All New Honda Scoopy 2024 telah mencapai puncaknya, dengan menyuguhkan sentuhan revolusioner yang memikat bagi para penggemar sepeda motor.

BACA JUGA:Siap-siap Terpesona!, All New Honda Scoopy 2024, Skutik Terbaru yang Akan Gemparkan Pasar Otomotif!

BACA JUGA:All New Honda Scoopy 2024 Hadir dengan Mesin dan Fitur Baru: Pilihan Favorit dengan Harga Terjangkau!

Desain retro yang klasik namun modern, membuatnya menjadi sorotan di jalanan. Salah satu poin paling menonjol dari pembaruan ini terletak pada sektor mesin.

Dengan telah dilengkapi sistem injeksi bahan bakar ESP+ 4 katup, SOHC, dan PGM-FI berkapasitas 110 cc, All New Honda Scoopy 2024 mampu memberikan tenaga yang luar biasa.

Tenaga ini memberikan daya penggerak mencapai 11,3 tenaga kuda pada 8.500 rpm dan torsi maksimal 13,8 Nm pada 5.000 rpm.

Keunggulan lainnya terletak pada efisiensi bahan bakarnya. Kapasitas tangki bensin 4,2 liter, skutik ini mampu menempuh jarak hingga 283 km dengan konsumsi bahan bakar rata-rata 45 km per liter, menjadikannya pilihan ekonomis untuk teman beraktivitas sehari-hari.

BACA JUGA:Meluncur dengan Desain Baru! All New Honda Scoopy 2024: Menggunakan Rangka eSAF?

BACA JUGA:Rahasia All New Honda Scoopy 2024 Irit Bahan Bakar, Ternyata Dibekali Fitur Canggih Ini

Namun, performa bertenaga tidak berarti mengorbankan kenyamanan. Sebabnya all New Honda Scoopy 2024 telah menawarkan pengalaman berkendara yang mulus dan responsif.

Hal ini sebab telah dilengkapi dengan teknologi Variable Valve Actuation (VVA) dan transmisi otomatis menggunakan sistem CVT.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: