Duduk Terlalu Lama Bisa Menyebabkan Kematian! Hoax atau Fakta?

Duduk Terlalu Lama Bisa Menyebabkan Kematian! Hoax atau Fakta?

Duduk terlalu lama dapat berisiko kematian--

Tetapi, perlu diketahui bahwa duduk dalam jangka waktu yang lama dan tak mengganti posisi juga berisiko melemahkan otak?

Ketika seseorang bergerak, maka jantung akan memompa darah kaya yang oksigen menuju ke otak. 

BACA JUGA:Manfaat Jalan Mundur yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Bisa Meningkatkan Fungsi Otak

Sehingga ini dapat memicu pelepasan dari zat kimia yang ada dalam otak alhasil dapat melatih fungsi otak.

Nah hal berbeda jika seseorang duduk terlalu lama, maka dungsi otak pun akan menjadi lebih lambat sebab aliran darah serta oksigen yang menuju otak berjalan dengan lambat.

2. Duduk terlalu lama membuat otot jadi melemah

Bukan hanya otak, namun kebiasaan duduk terlalu lama juga bisa melemahkan kekuatan dari otot tubuh.

BACA JUGA:Simak 8 Tips Membangun Massa Otot Beserta Manfaatnya Bagi Tubuh, Dijamin Berhasil!

Saat seseorang melakukan aktivitas dengan duduk otomatis otot tidak digunakan.

Apalagi jika seharian bekerja di didepan komputer dan duduk seharian tanpa berdiri, berjalan, ataupun melakukan aktivitas lainnya.

Saat seseorang berdiri, maka otot perut akan menegang sehingga otot jadi bekerja.

Tetapi jika seseorang sedang duduk, maka otot perut tidak digunakan secara optimal sehingga dapat membuat kekuatan otot melemah.

BACA JUGA:Waspada Efek Samping Terlalu Banyak Makan Buah Duku Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bikin Gagal Diet

3. Duduk terlalu lama dapat meningkatkan risiko penyakit jantung

Tubuh manusia memiliki kandungan enzim lipoprotein lipase yang berfungsi dalam pengeluaran lemak dari darah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: