Wow! Tembus Hingga Nyaris Rp2 Miliar, Inilah Deretan Kucing Termahal di Dunia Kucingnya Para Sultan
Kucing Ashera Dinobatkan Sebagai Ras Kucing Termahal di Dunia Mencapai Harga Nyaris Rp2 Miliar--
Kucing ini cukup langka dan mahal dengan genetika yang tepat dan tidak lebih dari empat keturunan, memiliki berat 4-10 Kg dan masa hidup 12-16 tahun dengan harga hingga mencapai Rp350 juta.
9. Kucing Savannah atau Sabana
Kucing Savannah atau biasa disebut Sabana memiliki ciri khas sangat eksotis namun juga sangat liar.
Sehingga kucing Sabana sering tidak dikenali sebagai ras domestik, memiliki berat 6-12 Kg dan masa hidup 20 tahun dengan mencapai Rp750 juta.
10. Kucing Ashera
Dan jenis yang super mahal di dunia ini dipegang oleh Kucing Ashera sama eksotisnya dengan kucing Sabana atau Savannah.
Namun, kucing Ashera ini merupakan jenis kucing versi rumahan yang tetap liar dan ganas.
Kucing Ashera merupakan perkawinan silang dari beberapa kucing rumahan domestik dan kucing liar, termasuk macan tutul jenis Serval dari Asia dan Afrika.
Bentuk tubuh kucing Ashera mirip seperti anjing, memiliki berat 12-16 Kg dan masa hidup 25 tahun dengan harga 125 ribu dolar atau nyaris mencapai Rp2 miliar, tepatnya Rp1.914.457.01. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: