R1 Kelinci Bisa Jadi Asisten Anda Bepergian ke Luar Negeri, Asisten AI Suara Tercepat yang Pernah Ada

R1 Kelinci Bisa Jadi Asisten Anda Bepergian ke Luar Negeri, Asisten AI Suara Tercepat yang Pernah Ada

R1 kelinci ini bisa jadi asisten anda bepergian ke luar negeri. Teknologi baru di CES 2024. foto: @Andru Edwards/sumeks.co.--

SUMEKS.CO - Perangkat mini dengan nama R1 Kelinci ini bisa jadi asisten anda saat bepergian ke luar negeri.

Asisten AI jenis suara ini menjadi yang tercepat yang pernah diciptakan saat ini.

“Saya bisa meminta kelinci ini untuk apa saja yang saya inginkan”. Jelas Andru Edwards (@andruedwards), CEO of Gadget and Your Tech Role Model, Kamis, 11 Januari 2023.

Perangkat ini mirip seperti ChatGPT, namun memang 10 kali lebih cepat.

Teknologi ini ditampilkan di Consumer Electronics Show (CES) 2024 di Las Vegas, Nevada, Amerika.

BACA JUGA:Hot News, 8 Publik Figur Ini Diduga Ikut Terseret Kasus Penipuan Robot Trading Wahyu Kenzo, Siapa Saja?

“Cukup tekan dan tahan tombol dan kamu bisa langsung bicara dengannya,” jelasnya.

Masih menurut Andru Edwards, perangkat ini menjadi yang tercepat di kebanyakan proyek AI suara.

“R1 Kelinci menjadikan sisten AI suara yang secepat kilat,” pujinya.

Bahkan, kata Andru Edwards, kelinci ini menjawab pertanyaanya hanya dalam waktu 500 mili detik setelah kita memencet tombol push to talk. 

BACA JUGA:Raup Rp 9 Triliun dari Penipuan Robot Trading ATG, Crazy Rich Surabaya Wahyu Kenzo Ditangkap

“Kamu tak perlu mengatakan apapun untuk membangunkannya. Cukup tekan dan tahan tombol dan bicara. Ini seperti walkie talkie”.

Sekarang mari kita coba?

Andru Edwards pun bertanya, “apa yang dimaksud engan realitas? 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: