5 Rekomendasi Brand Skin Tint yang Nggak Bikin Wajah Terlihat Jadi Dempul, Berbeda Dari Cushion

5 Rekomendasi Brand Skin Tint yang Nggak Bikin Wajah Terlihat Jadi Dempul, Berbeda Dari Cushion

Skin tint juga mempunyai coverage warna tipis yang membuat make up yang dipakai tidak menjadi cakey atau crack.--dok : sumeks.co

BACA JUGA:Teknik Make Up Ini Sering Dipakai MUA, Dijamin Tahan Lama dan Flawless Sepanjang Hari

Produk tinted sunscreen mampu bertahan kurang lebih selama 12 jam dan bisa membuat tampilan kulit menjadi glowing serta sehat. Harga yang dijual yaitu Rp. 179.000.

4. Maybelline Fit Me Fresh Tint

Brand maybellin tidak mau ketinggalan soal mengeluarkan produk terbaru. Skin tint fit me fresh 3 in 1 banderol dengan harga Rp. 109.900.

Kandungan yang ada didalam fit me fresh tint adalah SPF 50 PA+++ serta serum vitamin C. Tekstur yang dimiliki produk ini sangat ringan namun coveragenya tetap bagus.

BACA JUGA:Cuma Pakai Highligter, Ini 5 Tips Simple Bikin Make Up Glowing dan Tampak Cerah

Dengan tektur yang ringan, membuat fit me fresh tint mudah di blend ke wajah dan hasil akhirnya tidak terlalu matte.

Maybellin fit me fresh tint memiliki beberapa pilihan shade yaitu 01 fair skintone, 02 fair warm, 03 fair neutral , 04 fair warm, 05 fair skintone, 06 medium, 07 medium, 08 medium deep, 09 medium deep, 10 deep skintone.

5. Raine beauty  skin tint

Brand raine beauty baru saja mengeluarkan produk skin tint September 2023. Memiliki tekstur yang pas untuk semua type wajah.

BACA JUGA: 5 Tips Agar Make Up Tahan Lama dan Anti Longsor di Musim Pancaroba

Kandungan yang ada didalam skin tint dari raine beauty adalah vitamin e, pelindung sinar UV dan anti polusi.

Raine beauty merilis skin tint ini agar tampilan wajah menjadi bare but better complexion serta produk ini memiliki 6 shade.

Raine beauty menjual produk skin tintnya seharga Rp. 169.000. Harga yang cocok untuk mendapatkan formula yang bagus serta cocok untuk kulit wajah.

Penjelasan perbedaan skin tin dan foundation :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: