Diluar Nurul! Anabul Punya Kebiasaan Unik Suka Jilat Balsem, Direspon Perusahaan Balsem Bikin Ngakak Warganet

Diluar Nurul! Anabul Punya Kebiasaan Unik Suka Jilat Balsem, Direspon Perusahaan Balsem Bikin Ngakak Warganet

Video viral seekor kucing punya kebiasaan unik yang melenceng dari kebiasaan kucing pada umumnya yakni menjilat balsem.--

BACA JUGA:Bikin Jiwa Misqueen Meronta! Ini 10 Hewan Termahal di Dunia, Nomor 8 Nggak Nyangka Hewan Sultan

Sebagian warganet juga berkomentar, bahwa kebiasaan yang terbilang aneh  juga dirasakan pada kucing peliharaan warganet.

Dikomentari oleh akun @Tata***** "kirain kucing aku doaangg yg aneh. ucing aku malah doyan tolak angin,".

Senada juga dikomentari oleh akun @Afrina***** "kaya anabul aku ihh, pada suka jilatin minyak angin sma freshc*re, kadang aku ngoles diperut dijilatin juga,".

Ada juga warganet yang berkomentar bahwa, keanehan juga terjadi pada kucing peliharaannya yang suka menjilati balsem legal otot merk Counterpa*n.

BACA JUGA: Hewan Ini Disunnahkan Untuk Dibunuh, Bisa Mendatangkan Pahala

"Kucingku ada temennya. bedanya kalo kucingku kegilaan counterpain," tulis komentar akun @lifeo*****.

Ada lagi komentar warganet, kucing peliharaannya sering mengkonsumsi detergen pemutih pakaian.

"Kucing aku dirumah suka soklin pemutih," tulis komentar akun @epheme*****.

Selain dikomentari ribuan komentar kocak warganet, video kucing jilat balsem tersebut cukup banyak ditonton warganet.

BACA JUGA:Sering Diabaikan! 6 Hewan Peliharaan yang Diharamkan dalam Islam Tapi Masih Dipelihara, Awas Kena Mudharat

Terbukti video tersebut lah ditonton sebanyak 643 ribu lebih tayangan, disukai 21,8 ribu like warganet dan dibagikan lebih dari 1,2 ribu link dibagikan warganet ke berbagai media sosial.

Nah, coba cek apakah kucing peliharaan kamu juga memiliki kebiasaan aneh seperti kucing diatas.

Lantas mengapa kucing bisa memiliki kebiasaan aneh tersebut, yuk simak penjelasannya dibawah ini yang dirangkum dari berbagai sumber, Selasa 19 Desember 2023.

Dari penelusuran, kebiasaan aneh kucing menjilati balsem yang memiliki aroma mint segar bukanlah hal yang baru.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: