Herman Hukum Dihujat Gara-gara Sebut Almarhum Bagi Orang Non Muslim, Soal Pendidikan juga Dibawa-bawa

Herman Hukum Dihujat Gara-gara Sebut Almarhum Bagi Orang Non Muslim, Soal Pendidikan juga Dibawa-bawa

Herman Hukum dihujat gara-gara sebut almarhum bagi orang non muslim, soal pendidikan juga dibawa-bawa. foto: @herman hukum/sumeks.co.--

Terus alasan yang kedua, lanjut Herman Hukum, videonya selama ini mengenai edukasi hukum, jadi bukan video ceramah agama. 

“Karena itu saya menggunakan diksi-diksi yang yang biasa digunakan dalam praktek di bidang hukum dan peradilan,” ungkapnya.

Herman Hukum pun menunjukkan contoh putusan pengadilan Jakarta Barat.

“Ini para pihaknya merupakan non muslim, penyebutan almarhum yang disingkat ‘alm”, jelasnya. 

BACA JUGA:Wujudkan Pemilu Damai 2024 di Wilayah Hukum Polda Sumatera Selatan, Tokoh Lintas Agama Gelar Doa Bersama

Jadi kata almarhum dan almarhuman itu, masih kata Herman Hukum, bisa dibilang sudah baku di bidang hukum dan peradilan.

Konten Herman Hukum kali ini menuai banyak respon netizen, diantaranya: 

“Bahasa almarhum atau almarhumah itu Kusus muslim bukan non muslim,” komentar akun @mmh_ayu1.

@BCreative: Almarhum-Almarhumah adalah bahasa arab yang artinya "yang mendapat Rahmat".

Seperti kalimat "Assalamualaikum" hanya dikhususkan ummat Islam.

BACA JUGA:Wujudkan Pemilu Damai 2024 di Wilayah Hukum Polda Sumatera Selatan, Tokoh Lintas Agama Gelar Doa Bersama

@daniar eka: lebih vaik oake mendiang ajh pk, krena alm ato almh itu ada makta dan arti khusus buat muslim, jdi bpk juga jgn keras kepala,sok tau,

@HERMAN HUKUM I Public Educator: oke mbak @iwanhanafi0 . barangkali masih ada stok kata2mu yg brilian dan inspiratif? ayo keluarkan... 

@user5323849316466: kbbi yg salah asal serap bahasa saja. ngaji disik

@HERMAN HUKUM I Public Educator: o gitu? berarti professor2 yg nyusun KBBI dan hakim2 yg bikin putusan itu jg gak sepintar ibu ya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: