Awas, Ini 7 Tanaman yang Dilarang Ditanam di Dalam Ruangan Menurut Feng Shui
Ilustrasi tanaman kaktus.-Foto: TY JOHNSON/Pixabay-
5. Bambu
Pohon bambu varietas chamaedorea seifrizii dikenal dan dipercayai feng shui mampu menarik energi negatif jika ditempatkan di area dalam tertentu di rumah.
Prinsip feng shui menyebutkan bahawa sebaiknya hindari menempatkan bambu pada daerah atau area dalam ruangan seperti kamar tidur karena dapat mengganggu tidur dan mengundang ketidakharmonisan di dalam rumah.
6. Tanaman karet
BACA JUGA:7 Tanaman Ini Bakal Datangkan Rezeki dan Kesehatan Menurut Feng Shui, Ini Penjelasannya
Menurut feng shui menghindari penggunaan dan pemeliharaan tanaman karet terutama dalam ruangan seperti kamar tidur adalah hal yang sangat disarankan.
Hal ini karena pada tanaman karet sendiri memiliki daun yang datar dan lebar bisa menarik energi yang stagnan.
Tidak sampai disitu saja namun tanaman ini juga diyakini bisa menarik berbagai masalah besar seperti salah satunya adalah masalah keuangan.
7. Ivy
BACA JUGA:Waspada! Jangan Tanam 7 Tanaman Ini di Pekarangan Rumah, Menurut Feng Shui Bikin Rezeki Mampet
Nah untuk tanaman terakhir adalah Ivy dimana menurut feng shui tanaman ini seringkali bisa meningkatkan dekorasi di dalam rumah.
Ivy dikenal sebagai tanaman yang memiliki pola pertumbuhannya agresif dan invasif sehingga bisa melambangkan energi negatif yang mengalahkan energi lainnya.
Nah itu dia 7 tanaman yang dilarang atau disarankan feng shui untuk tidak ditanam atau dikembangkan didalam rumah agar mencegah berbagai hal-hal negatif yang tidak diinginkan, semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: