Gagal Petik Poin Penuh di Kandang Sendiri Pelatih Sriwijaya FC Kecewa, dan Evaluasi Pemain

Gagal Petik Poin Penuh di Kandang Sendiri Pelatih Sriwijaya FC Kecewa, dan Evaluasi Pemain

Pelatih yang akrab disapa Coach Yoyo kepada media Minggu, 1 Oktober 2023 saat preskon usai laga penuh drama.--

Skor ini seolah jadi obat penenang fans fanatik SFC. Keunggulan Semen Padang FC tercipta karena gol bunuh diri dari Diah Sayid nomor punggung 12 di menit ke 86. 

BACA JUGA:Dramatis, Sriwijaya FC hanya Mampu Petik 1 Poin Kontra Semen Padang FC

Aksi gol bunuh diri ini bikin penonton marah dan gusar.

Skor ini seolah jadi obat penenang fans fanatik SFC. Keunggulan Semen Padang FC tercipta karena gol bunuh diri dari Diah Sayid nomor punggung 12 di menit ke 86.

Aksi gol bunuh diri ini bikin penonton marah dan gusar.

Sebaliknya, pemain SFC mempercepat pola serangan. Tidak lagi berkutat dengan bola bola pendek.

BACA JUGA:Polda Sumsel Kirim 100 Personel Tambahan untuk Padamkan Karhutla di OKI, Polrestabes Palembang Menyusul

Sejurus, jelang 2 menit laga berakhir, menit ke 90, umpan lambung dari sayap kanan dari pemain nomo 12, Diah Sayid mengarahkan ke Habibie nomor punggung 8 melesakkan bola panjang dan keras.

Skor 1-1, itu membuat hasil jadi imbang dan menjadi hadiah.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: