Resep Masakan Nusantara, Lempah Kuning Ikan Kembung, Bisa Jadi Referensi Menu Makan Siang

Resep Masakan Nusantara, Lempah Kuning Ikan Kembung, Bisa Jadi Referensi Menu Makan Siang

Sayur lempah kuning ikan kembung.--dok : sumeks.co

- 10 butir bawang merah

- 2 centi meter kunyit

- 2 centi meter lengkuas

- 50 gram terasi

- 10 buah cabe merah

- 10 buah cabe rawit

BACA JUGA:Resep Simpel Pisang Goreng Kribo yang Garing? Coba Pakai Bahan Ini Dijamin Berhasil

Cara membuatnya:

1. Langkah pertama adalah dengan membersihkan ikan terlebih dahulu lalu potong menjadi dua bagian.

2. Potong-potong nanas atau juga bisa diserut hingga halus.

3. Semua bahan bumbu diuleg dan dihaluskan menjadi satu.

BACA JUGA:Resep Simpel Sup Tahu Daun Bawang, Aman untuk Penderita Kolesterol

4. Kemudian tumis semua bumbu yang sudah dihaluskan dengan minyak goreng dan juga dengan menambahkan satu liter air.

5. Rebus semuanya lalu masukkan potongan ikan bersama dengan nanas.

6. Lakukan perebusan dengan menggunakan api sedang saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: