Begini Kronologi Pasutri Pengurus Partai Gelora PALI yang Alami Kecelakaan Maut di Tol Terpeka OKI
Kondisi mobil yang ditumpangi korban saat menabrak di Jalan Tol Terpeka KM 324 +200 Jalur A, Minggu 30 Juli 2023. Foto: dokumen/sumeks.co--
"Iya benar Mei Yuphiani meninggal dunia, saya baru saja pulang dari rumah duka, dan siang tadi dikebumikan," ujar M Rahman, yang juga Bakal Calon Legislatif.
BACA JUGA:Terpental dari Mobil, Mahasiswi Tewas Kecelakaan di Tol Kayuagung-Palembang
Informasi meninggalnya Bendahara DPD Partai Gelora PALI, yang juga Bakal Calon Legislatif ini diketahui dari media sosial Facebook, dan group WhatsApp yang beredar di Bumi Serepat Serasan.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: