Cegah Aksi Tawuran, Kapolsek Ini Ajak Puluhan Remaja Seberang Ulu Nongkrong Bersama di Kantornya

Cegah Aksi Tawuran, Kapolsek Ini Ajak Puluhan Remaja Seberang Ulu Nongkrong Bersama di Kantornya

Kapolsek SU I Kompol Tatang mendengar lagu yang dinyanyikan puluhan remaja yang dikumpulkan di kantornya. Foto: Deny/sumeks.co--

"Saya mengharapkan akan mengubah mindset dari remaja yang sekedar kumpul serta tawuran, supaya aktif bersekolah. Kita tidak ingin melihat, remaja-remaja ini putus sekolah dan terus tawuran," jelas Tatang Yulianto. 

BACA JUGA:Sebelum Pulang Remaja Getol Tawuran Diajak ke Sel Tahanan, Jika Masih Mengulang: ‘Itu Tempat Tinggal Mu Nak!’

Sementara itu, Lurah 3-4 Ulu, Misrinah menambahkan, pihaknya menyambut baik sekaligus mengapresiasi terobosan Kapolsek ini dalam upaya mengantisipasi dan juga mencegah tawuran yang terjadi untuk Kecamatan SU I tersebut.

"Ini merupakan langkah terbaik dalam upaya pembinaan sekaligus jua pengawasan terhadap aktifitas remaja tersebut. Paling tidak, mereka remaja tersebut akan lebih terarah yang mana aktifitas mereka juga terpantau," terangnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: