Mengatasi Maraknya Ijazah Palsu, Kemendikbudristek Dikti Perkenalkan Sistem PIN

Mengatasi Maraknya Ijazah Palsu, Kemendikbudristek Dikti Perkenalkan Sistem PIN

Rektor Universitas PGRI Palembang Dr Bukman Lian.--

Sebagai contoh apabila ingin melamar pekerjaan dengan sistem PIN alumni perguruan tinggi tidak perlu lagi untuk melegalisir Ijazah dan keabsahan ijazah dapat dilihat secara online dalam sistem PIN.

"Memang penggunaan sistem PIN membuat mahasiswa baru harus proaktif dalam mengisi Sistem Penomoran Ijazah Nasional, sehingga ketika lulus dan mendapatkan ijazah langsung mendapat PIN," tutupnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: