Awalnya Nikahkan Anjing Kayak Senang-senang Gitu, Kayak Lucu-Lucuan, Tapi ternyata Akhirnya Nggak Lucu Banget

Awalnya Nikahkan Anjing Kayak Senang-senang Gitu, Kayak Lucu-Lucuan, Tapi ternyata Akhirnya Nggak Lucu Banget

Awalnya nikahkan anjing kayak senang-senang gitu, kayak lucu-lucuan, tapi ternyata akhirnya nggak lucu banget. foto: @ali hamza/sumeks.co. --

“Lu bisa tuh gunakan ada istiadat Vrindavan, kaeena mereka disana juga menikahkan anjing dengan manusia,” tandasnya.

Diketahui, pasangan anjing kok nikah pakai adat Jawa. Peristiwa ini membuat Paguyuban Penatacara Yogyakarta geram.

Mereka kasih waktu penyelenggara acara untuk minta maaf 3 kali 24 jam.

Jika tidak akan digugat!

Ki Abeje Janoko, sebagai pelaku seni dalam dunIa jasa wedding angkat bicara.

BACA JUGA:Nikahkan Anjing Pakai Adat Jawa, 2 Penyelenggara Minta Maaf Keuskupan Agung Jakarta dan Seluruh Umat Katolik

Ki Abeje Janoko menegaskan acara nikah anjing adat Jawa itu menciderai nilai-nilai budaya adiluhung.

Ini pelecehan dari pelaksanaan acara tersebut.

Apalagi pihaknya selama ini selalalu menjaga dan menjunjung budaya pernikahan.

BACA JUGA:Penyelenggara Nikah Anjing Minta Maaf, Katanya Bukan Pernikahan Tapi Pemberkatan Hewan Biasa Dilakukan Gereja 

Adat Jawa yang adiluhung itu bersumber langsung dari Keraton Yogyakarta maupun Surakarta.

Seperti diberitakan, pernikahan anjing disomasi paguyuban penatacara Yogyakarta. 

Adat Jawa yang adiluhung kok diaplikasi pada binatang?

Ki Abeje Janoko, Ketua Persatuan Pembiwara Republik Indonesia atau PEPARI, sekaligus Ketua Paguyuban Panatacara Yogyakarta atau PPY menyampaikan somasinya

BACA JUGA:Kasus Manusia Digigit Anjing Liar Bertambah di OKU Selatan, Setelah 9 Korban, Terbaru Ada 2 Korban Lagi 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: