Seluruh Rumah Sakit di Sumsel Menuju Layanan 4 Penyakit Katastropik, Sayangnya Masih Berkutat Pelayanan Dasar

Seluruh Rumah Sakit di Sumsel Menuju Layanan 4 Penyakit Katastropik, Sayangnya  Masih Berkutat Pelayanan Dasar

Seluruh rumah sakit di Sumsel menuju layanan 4 penyakit katastropik. foto: RSMH Palembang. (ilustrasi/sumeks.co)--

RSUD dr Ibnu Sutowo Baturaja juga belum bisa berikan layanan rujukan, baik itu jantung, stroke, kanker dan uronefrologi. 

Salah satu kendala, belum cukup SDM dokter spesialisnya. 

BACA JUGA:DPR Geram dan Tegaskan Rumah Sakit Tidak Boleh Lagi Pulangkan Pasien Sebelum Sembuh, BPJS Hanya Juru Bayar 

BACA JUGA:Biaya Berobat Gratis, 2 Rumah Sakit Layani Pemegang KIS di Kota Palembang

“Saat visitasi penilaian tim RSMH, masalah rujukan penyakit ini pernah disampaikan,” kata Direktur RSUD dr Ibnu Sutowo Baturaja dr Rynna Dyanna melalui Kabag Tata Usaha Hadi Sukamto.

Terpisah, RSUD Rupit di Muratara masih tipe D. 

“Kita konsen dulu ke pelayanan dasar dulu. Untuk konsep unggulan memang belum ada,” ucap Direktur RSUD Rupit, dr Ladona. 

Salah satu layanan terbaru yang dikembangkan saat ini yakni spesialis kejiwaan. 

BACA JUGA:DPR Geram dan Tegaskan Rumah Sakit Tidak Boleh Lagi Pulangkan Pasien Sebelum Sembuh, BPJS Hanya Juru Bayar 

BACA JUGA:Biaya Berobat Gratis, 2 Rumah Sakit Layani Pemegang KIS di Kota Palembang

“Ini unggulan kita. Sebab. Banyak masyarakat yang alami gangguan kejiwaan,” beber dia.

RSUD Empat Lawang sudah naik ke tipe C. Dapatkan akreditasi tingkat perdana dari KARS (Komisi Akreditasi Rumah Sakit). 

Ada beberapa pembangunan untuk tambah fasilitas di sana. Seperti ruangan ICU, NICU, dan PICU terpadu. 

“Kita tingkatkan kualitas pelayanannya demi kenyamanan pasien,” ujar Bupati Empat Lawang, H Joncik Muhammad didampingi Direktur RSUD Empat Lawang, dr Devi Andrianty. 

BACA JUGA:DPR Geram dan Tegaskan Rumah Sakit Tidak Boleh Lagi Pulangkan Pasien Sebelum Sembuh, BPJS Hanya Juru Bayar 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: