Cara Membuat Jus Buah dan Sayur Bagi yang Tidak Menyukai Sayuran

Jumat 19-04-2024,11:34 WIB
Reporter : Rappi Darmawan
Editor : Rappi Darmawan

SUMEKS.CO – Umumnya anak-anak tidak suka mengkonsumsi sayuran, akibatnya rentan kekurangan serat dan vitamin yang biasanya didapat dari buah dan sayur. 

Namun, sekarang tidak khawatir lagi. Ada cara membuat jus buah dan sayur untuk mengakali anak yang tidak menyukai sayuran. 

Berbagai sayuran seperti wortel, bayam atau brokoli, yang tidak disukai anak-anak dapat diolah menjadi jus yang enak dan menyehatkan.

Dengan diolah menjadi jus, sayuran yang tidak disukai anak-anak dapat dikonsumsi tanpa harus melihat wujud fisik yang membuat mereka enggan memakannya. 

BACA JUGA:8 Aneka Jus Buah dan Sayur yang Ampuh Merawat Jerawat di Wajah, Kulit Kembali Mulus Bebas Noda

BACA JUGA: Bukan Cuma Air Hangat, Ternyata 6 Pilihan Jus Ini Sehat dan Efektif untuk Mengatasi Asam Lambung Naik

Sekarang banyak pakar yang mempopulerkan jus campuran buah dan sayur sehingga anak-anak maupun orang yang awalnya tidak menyukai buah atau sayuran menjadi suka. 

Bagaimana cara membuat jus buah sayur ini? Ada beberapa alternatif bahan untuk menghasilkan jus campuran yang nikmat, segar dan menyehatkan tentunya. Yuk simak!

Jus apel, wortel, seledri dan lemon

Jus campuran buah apel, wortel, seledri dan lemon dapat menjadi salah satu solusi untuk anak-anak yang tidak suka makan buah dan sayur. 

BACA JUGA:Punya Segudang Khasiat untuk Kesehatan, Ini Resep dan Cara Membuat Jus Pinang Muda

BACA JUGA:8 Manfaat Jus Tomat untuk Kesehatan yang Jarang Orang Tau

Caranya, hancurkan tiga buah apel, 2 batang seledri dan wortel dengan cara diblender atau menggunakan juicer untuk menghasilkan satu hingga dua gelas jus sehat. 

Selanjutnya tuangkan perasan jeruk lemon agar lebih terasa segar. Tidak perlu tambahan gula dan minuman rendah kalori ini siap dikonsumsi.

Jus wortel, tomat, dan asparagus

Kategori :