Ikuti 5 Tips Ini untuk Menjaga Daya Tahan Tubuh Tetap Sehat dan Bugar saat Perayaan Imlek
SUMEKS.CO - Sebentar lagi perayaan Imlek tiba, banyak persiapan yang dilakukan namun tetap harus tetap memastikan daya tahan tubuh agar tetap sehat dan bugar.
Perayaan tahun baru Imlek selalu meriah dan juga menyenangkan karena bisa berkumpul dengan sanak saudara sekaligus menikmati banyak kudapan khas Imlek.
Menuju hari perayaan Imlek tentu akan diwarnai banyak persiapan yang akan menghabiskan waktu dan menguras tenaga.
Karena itulah penting untuk menjaga daya tahan tubuh agar tetap sehat dan juga bugar ketika perayaan Imlek tiba.
BACA JUGA: 7 Manfaat Kecipir untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Meredakan Sembelit!
Karena excited dengan perayaan Imlek, orang-orang kadang tak peduli dengan kesehatan, padahal menjaga daya tahan tubuh sangatlah penting.
Tak hanya saat persiapan saja namun saat hari perayaan Imlek tiba, hal yang paling ditunggu ialah mencicipi kudapan-kudapan khas Imlek.
Namun tetaplah waspada sebab saat perayaan Imlek orang-orang akan kalap mengkonsumsi berbagai makanan serta minuman.
Apalagi jika kurang beristirahat karena mengurus persiapan Imlek yang tak sederhana, tentu saja hal ini akan berpengaruh bagi kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Jarang Diketahui! 6 Manfaat Jamur Lingzhi untuk Kesehatan, Cegah Kanker dan Penuaan Dini
Makanya agar bisa merayakan hari Imlek dengan tubuh sehat dan bugar diperlukan tips untuk menjaga daya tahan tubuh.
Nah, dilansir dari berbagai sumber, cara yang bisa dilakukan untuk menjaga daya tahan tubuh agar tetap sehat saat perayaan Imlek, coba ikuti tips ini:
1. Rutin mengkonsumsi air putih
Tips pertama yang paling penting agar tubuh tetap sehat dan bugar ialah dengan rutin mengkonsumsi air putih.