Berikut daftar dan penerima bansos yang kemungkinan ditiadakan mulai 1 Januari 2023:
Bantuan Sosial Tunai (BST)
Bantuan Subsidi Upah (BSU)
Diskon Listrik
Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM)
Bantuan Tunai PKL dan Warung (BTPKLW)
Bantuan Kuota Internet untuk para Pelajar
BLT Minyak Goreng
BLT BBM
1. Bantuan subsidi BBM
Bantuan ini sifatnya komplementer atau hanya pelengkap bagi KPM PKH dan KPM BPNT.
Masyarakat yang menerima bantuan ini, yaitu sekitar 20,65 juta keluarga pada periode 2022.