CATAT Ini Tahapan PSU di Empat Lawang, Pengundian Nomor Urut 23 Maret dan Pencoblosan Ulang 19 April 2025

CATAT Ini Tahapan PSU di Empat Lawang, Pengundian Nomor Urut 23 Maret dan Pencoblosan Ulang 19 April 2025

Catat, ini tahapan PSU di empat lawang pengundian nomor urut 23 Maret 2025 dan pencoblosan ulang 19 April 2025. foto: hanya ilustrasi.--

BACA JUGA:PSU Empat Lawang Sama Seperti Batalnya Pilkada Tasikmalaya, Tapi Bedanya Bupati Terpilih Sudah 2 Periode

BACA JUGA:Kesbangpol Sumsel: Tunggu Kesiapan Kabupaten Terkait PSU Empat Lawang

Pemprov Sumsel akan koordinasikan dengan KPU dalam waktu dekat juga Gubernur akan membahas termasuk dengan Forkopimda.

Soal adanya tambahan anggaran yang sebelumnya dibahas Komisi II DPR RI untuk daerah-daerah PSU, kemungkinan masih ada konfirmasi lanjutan mengingat hal ini akan kembali dibahas.

"Kita lihat dulu dari laporan, karena ini kan nasional, bagaimana kurangnya baru nanti dibicarakan di tingkat provinsi," jelasnya.

 

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait