WOW, Squad Garuda Kian Mewah, Harga Pasar Kiper Timnas Indonesia Melonjak Drastis Rp118,2 Miliar

WOW, Squad Garuda Kian Mewah, Harga Pasar Kiper Timnas Indonesia Melonjak Drastis Rp118,2 Miliar

Squad Garuda Kian Mewah dengan hadirnya 2 kiper termahal di Asia.-foto: dok-

SUMEKS.CO - WOW! Masuknya Emil Audero sebagai kiper Timnas Indonesia bersama Marteen Paes menjadikan squad Garuda kian Mewah.

Sehingga, fenomena kembali Emil ke tanah air, tidak hanya jadikan gawang kian sulit di bobol saat kontra Australia.

Tak pelak, harga pasar kiper timnas Indonesia melonjak drastis di bursa transfer. 

Bahkan disebut-disebut kedua kiper Squad Garuda itu termewah dan termahal di Asia, tembus hingga Rp118,2 miliar!


kiper keturunan Timnas Indonesia, Emil Audero.

BACA JUGA:Segera Jadi WNI! DPR RI Setujui Naturalisasi 3 Pemain Bintang Timnas Indonesia, Australia Makin Gentar

BACA JUGA:HORE, Akhirnya Iphone 16 Series Resmi Rilis di Indonesia, Penjualan Dibuka dengan Harga Terbaik!

Angin segar di sektor penjaga gawang tersebut, menambah keyakinan publik pecinta sepakbola tanah air.

Peluang untuk lolos ke babak selanjutnya mendampingi Jepang terbuka lebar.

Setelah resmi dinaturalisasi, kiper Emil Audero dipastikan mampu menutup ketat gawang Timnas Indonesia saat Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, kontra Australia 20 Maret mendatang.

Kiper naturalisasi Emil Audero sendiri awalnya sempat menolak dinaturalisasi.

BACA JUGA:Bang Jay Cocok di Udinese, Proposal Tawaran Bianconeri dan Klub Eropa Buat Jay Idzes Gencar Masuk ke Venezia

BACA JUGA:Septian Bagaskara Pemain Lokal Paling Santer Bakal Dipanggil Patrick Kluivert, Striker Haus Gol di Liga 1

Namun akhirnya luluh setelah melihat squad Garuda bertabur bintang yang bukan kaleng-kaleng.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait