WASPADA, Ini Deretan Pemain PSMS Medan yang Bisa Jadi Momok Pertahanan Sriwijaya FC, Berikut Prediksinya

WASPADA, Ini Deretan Pemain PSMS Medan yang Bisa Jadi Momok Pertahanan Sriwijaya FC, Berikut Prediksinya

Waspada, Ini Deretan Pemain PSMS Medan yang Bisa Jadi Momok Pertahanan Sriwijaya FC--

BACA JUGA:PSMS Medan vs Sriwijaya FC, Pertarungan Dua Tim Terluka di Pegadaian Liga 2 2024/25

Melihat kondisi kedua tim, PSMS Medan memiliki peluang lebih besar untuk memenangkan pertandingan. 

Mereka datang dengan skuad yang lengkap dan dalam kondisi mental yang lebih baik dibandingkan Sriwijaya FC yang sedang mengalami masalah finansial. 

Namun, Sriwijaya FC (SFC) bisa saja memberikan kejutan, terutama jika motivasi bertahan di Liga 2 bisa meningkatkan performa mereka.

PSMS kemungkinan akan tampil dengan permainan menyerang sejak awal, mengandalkan kreativitas di lini tengah serta ketajaman Juninho dan Rachmad Hidayat di lini depan. 

Di sisi lain, Sriwijaya FC (SFC) harus bermain disiplin dan memanfaatkan setiap peluang yang mereka dapatkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: