Usai Covid 19, Kini Cina Diterpa Wabah HMPV Secara Menggila, Incer Anak di Bawah Umur, Sudah Masuk Indonesia!
Usai virus Covid-19, kini Cina diterpa Wabah human metapneumovirus (HMPV) yang menyerang anak di bawah umur secara menggila.--
"Gejala-gejalanya meliputi batuk, demam, hidung tersumbat. Kasus yang parah dapat mengakibatkan bronkitis atau pneumonia.
Terutama di kalangan bayi, orang tua, dan individu dengan gangguan kekebalan tubuh.
BACA JUGA:Heboh! Virus Mematikan Jadi Wabah di Israel, Warganet Singgung Soal Azab
Lebih lanjut disebutkan, bahwa yang memiliki kondisi paru-paru yang sudah ada sebelumnya, seperti asma, Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK), atau emfisema, berisiko lebih tinggi mengalami hasil yang parah.
Virus ini menyebar terutama melalui droplet atau aerosol dari batuk atau bersin, serta kontak dekat atau paparan lingkungan yang terkontaminasi.
Sementara itu, CDCD China disebut telah menetapkan protokol untuk pelaporan laboratorium dan verifikasi kasus.
CDC juga telah mengeluarkan beberapa rekomendasi untuk membendung penyebaran hMPV dan penyakit pernapasan lainnya.
BACA JUGA:Resep Ramuan Herbal Hempas Virus Selama Bulan Puasa, Cuma Pakai Bahan Dapur Sederhana
"Rekomendasi tersebut meliputi memakai masker di tempat ramai, menjaga jarak sosial, mencuci tangan sesering mungkin, dan menghindari tempat ramai sebisa mungkin," tulis laman itu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: