Masuk Daftar Proyek Strategis Nasional 2025, Jalan Tol Simpang Indralaya-Muara Enim Telan Dana Rp 15 Triliun

Masuk Daftar Proyek Strategis Nasional 2025, Jalan Tol Simpang Indralaya-Muara Enim Telan Dana Rp 15 Triliun

Pembangunan Jalan Tol Simpang Indralaya-Muara Enim akan menelan dana Rp 15 Triliun. --

Pembangunan Jalan Tol Simpang Indralaya-Muara Enim ini juga bisa menjadi solusi dari maraknya angkutan batubara, serta untuk mengatasi kemacetan arus lalu lintas di kawasan pintu perlintasan rel kereta api (KA) di wilayah Kabupaten Muara Enim.

Sebagaimana diketahui sebelumnya, Pemerintah Pusat telah menandatangani 14 PSN yang akan dibangun di wilayah Provinsi Sumsel pada 2025 mendatang.

Adapun 14 PSN yang akan dibangun di wilayah Provinsi Sumsel, yakni :

BACA JUGA:Begini Progres Pembangunan Jalan Tol Probolinggo-Banyuwangi, PT JPB Optimis Rampung Sesuai Jadwal

BACA JUGA:Siap Ubah Wajah Konektivitas Sumatera Utara, Jalan Tol Tanjung Pura - Pangkalan Brandan Terus Dikebut

1. Jalan Tol Betung (Sp. Sekayu)-Tempino-Jambi, bagian dari Trans Sumatera. 

2. Jalan Tol Simpang Indralaya-Muara Enim, yang merupakan bagian dari Trans Sumatera. 

3. Jalan Tol Kayu Agung-Palembang-Betung. 

4. Pembangunan Pelabuhan Palembang Baru/New Palembang.

5. Kereta Api Logistik Lahat-Kertapati. 

6. Light Rail Transit (LRT) Provinsi Sumatera Selatan (Metro Palembang). 

BACA JUGA:Jalan Tol Palindra akan Berlakukan Sistem Buka Tutup Saat Pengerjaan Junction Palembang, Catat Jamnya!

BACA JUGA:Mulai Besok Pukul 07.00 WIB, Jalan Tol Bayung Lencir-Tempino Mulai Beroperasi Tanpa Tarif

7. Kawasan Industri di Tanjung Enim. 

8. Bendungan Tiga Dihaji di OKU Selatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: