Jayabaya Pernah Ramal Presiden Prabowo Subianto? Sebut Tak Selesaikan Jabatan Sampai Akhir, Benarkah?
Ramalan Jayabaya menyebutkan jika presiden 2024 yang akan dilantik hari ini, Prabowo Subianto, takkan menyelesaikan jabatannya hingga akhir--
Terlebih, adanya kepemimpinan prediden yang dipercaya takkan menyelesaikan tugasnya memimpin negara.
Kendati demikian, tak disebutkan secara jelas kapan peristiwa itu terjadi. Hanya saja, banyak yang meyakini jika itu akan terjadi tak lama dari pelantikan Prabowo Subianto menjadi presiden.
Sebelumnya, Peramal Hard Gumay juga mengatakan, akan ada seseorang yang mencoba melakukan kudeta terhadap Prabowo Subianto.
Bahkan, Hard Gumay secara detail menyebut ciri detail orang yang akan mengkudeta Prabowo Subianto tersebut.
BACA JUGA:10 Ramalan Jayabaya Terbukti Telah Terjadi di Indonesia, Cek Satu Persatu Ramalannya di Sini
"Kudeta, mengkudeta. Merenggut posisi presiden," kata Hard Gumay dikutip dari akun TikTok @anak abah 01.
Hard Gumay menjelaskan, percobaan kudeta sudah direncanakan dan akan dilakukan saat Prabowo Subianto sudah resmi diangkat menjadi presiden.
"Dia mencoba. Akan ada orang yang akan mengkudeta," tegas Hard Gumay.
Hard Gumay menambahkan, kendati kudeta itu sudah dilakukan namun rencana itu takkan berhasil.
"Walaupun ujung-ujungnya nggak berhasil," timpal Hard Gumay.
Namun demikian, Hard Gumay menerangkan jika rencana kudeta itu akan dilakukan tahun depan.
"Namun bukan tahun ini. Tahun depan," beber Hard Gumay.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: