Formasi PPPK Kemenag 2024 Tak Kunjung Diumumkan, Apa Penyebabnya?

Formasi PPPK Kemenag 2024 Tak Kunjung Diumumkan, Apa Penyebabnya?

Waduh, formasi PPPK Kemenang 2024 belum diumumkan, kenapa. Foto : Dokumen/Sumeks.Co--

BACA JUGA:Mau Lulus Seleksi PPPK 2024? Simak Skema Prioritas dan Pemeringkatannya

Sampai saat ini, belum ada informasi resmi terkait apakah akan ada perpanjangan masa pendaftaran khusus untuk Kemenag. 

Bagi calon pelamar diimbau untuk terus memantau setiap perkembangan terbaru baik melalui akun SSCASN maupun situs resmi Kemenag.

Klik di sini https://kemenag.go.id/.

Dengan jumlah formasi yang cukup besar, pendaftaran PPPK Kemenag ini diprediksi akan segera dibuka setelah proses penginputan data selesai.

Dimana untuk pendaftaran seleksi PPPK Kemenag tahun 2024 memang membutuhkan ketelitian dan waktu yang lebih lama dalam memproses formasinya.

BACA JUGA:Wajib Tahu! Seleksi PPPK 2024 Dibuka 2 Kali dalam 2 Periode, Jangan Lewatkan Kesempatan Ini!

BACA JUGA:Pemkab Muara Enim Pastikan Penerimaan PPPK Tahun Anggaran 2024 Sesuai Skala Prioritas

Jadi kepada tenaga honorer Kemenag diharapkan tetap sabar dan siap untuk segera melengkapi pendaftaran begitu formasi tersedia di portal resmi nantinya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: