Ini Ternyata Manfaat Berdoa saat Mendengar Suara 3 Hewan di Malam Hari, InsyaAllah Mustajab!
--
BACA JUGA:5 Doa Mustajab Agar Anak Bisa Cerdas, Pintar Menghafal, dan Rajin Belajar
Dengan harapan mendapatkan berkah, yang mungkin sedang dibawa oleh malaikat tersebut ke bumi.
2. Doa ketika mendengar anjing menggonggong dan keledai meringkik
Di sisi lain, Rasulullah SAW juga bersabda: "Apabila kalian mendengar suara ringkikan keledai, maka mohonlah perlindungan kepada Allah dari godaan setan, karena sesungguhnya keledai itu melihat setan." (HR. Bukhari dan Muslim).
Hal serupa juga berlaku untuk anjing. Rasulullah SAW menyarankan kita untuk memohon perlindungan Allah ketika mendengar suara anjing menggonggong di tengah malam, karena diyakini bahwa anjing sedang melihat setan.
Anjing memiliki kemampuan mendengar suara infrasonik dan melihat gelombang cahaya di bawah warna merah, sehingga dapat mendeteksi hal-hal gaib yang tidak terlihat oleh manusia.
Rasionalisasi dari Perspektif Ilmiah
Beberapa ilmuwan, baik dari kalangan Muslim maupun non-Muslim, mencoba merasionalisasi hadis ini dengan ilmu pengetahuan modern.
--
Penelitian menunjukkan bahwa anjing dan keledai memang memiliki kemampuan untuk mendengar suara-suara dengan frekuensi rendah (infrasonik).
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: