Kenapa Pilih Oppo A76 Smartphone? Hp Harga 2 jutaan Plus RAM Bisa di Extend 11GB

Kenapa Pilih Oppo A76 Smartphone? Hp Harga 2 jutaan Plus RAM Bisa di Extend 11GB

Intip spesifikasi lengkap Oppo A76 Smartphone Mid-Range RAM Extend 11 GB Seharga Rp 2jutaan--Dok: SUMEKS.CO

SUMEKS.CO - Oppo A76, smartphone yang diluncurkan pada tahun 2022 lalu, masih menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang mencari smartphone mid-range di tahun 2024.

Dengan harga yang sudah turun menjadi Rp2 jutaan di bulan September 2024.

Oppo A76 menawarkan performa yang mumpuni dan fitur-fitur yang cukup lengkap. 

Smartphone ini sudah ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 680 yang dibangun dengan proses fabrikasi 6nm. 

BACA JUGA:Vivo Y300 Pro Meluncur, Punya Baterai 6500 mAh dan Kamera Super Jernih

BACA JUGA:Infinix Note 40s Dibekali Chipset Helio G99 dan Kamera Utama 108 MP, Performa Tangguh!


keunggulan Smartphone Oppo A76 menawarkan keunggulan dengan performa kencang berkat Chipset Qualcomm Snapdragon 680 yang responsif. --

Chipset ini cukup bertenaga untuk menjalankan berbagai aplikasi dan game dengan lancar. 

Ditambah dengan RAM 6GB yang besar, multitasking pun terasa mulus tanpa hambatan. 

Bagi pengguna yang membutuhkan RAM lebih besar, kabar bagi pasalnya Oppoi A76 sangat bisa diandalkan.

Smartphone ini sudah dilengkapi dengan fitur RAM Expansion yang memungkinkan penambahan RAM virtual hingga 5GB.

BACA JUGA:Update Harga Asus Zenfone 10 di September 2024, Smartphone Unggulan dengan Performa Garang

BACA JUGA:Smartphone Poco X6 5G Menawarkan Daya Baterai Tahan Lama dibalut Tampilan Aksen Visual yang Unik

Sehingga secara total RAM di Oppo A76 dapat mencapai 11GB, memberikan pengalaman yang lebih optimal untuk multitasking berat dan game online. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: