Pangdam II/Sriwijaya Ikut Panen Raya Padi di Desa Cahaya Maju OKI, Sukseskan Swasembada Pangan

Pangdam II/Sriwijaya Ikut Panen Raya Padi di Desa Cahaya Maju OKI, Sukseskan Swasembada Pangan

Pangdam II/Sriwijaya ikut panen raya padi di Desa Cahaya Maju OKI, sukseskan swasembada pangan. Foto : Dokumen/Sumeks.Co--

Termasuk juga meningkatkan produktivitas pangan ditempat lain agar mencapai hasil yang lebih optimal.

“Kita percayakan kepada pemerintah bagaimana mengelola pangan supaya tetap tersedia bahan pangan yang bisa terjangkau sehingga tidak sampai impor beras,” jelasnya. 

Sebelumnya, Danrem 044/Gapo Brigjen TNI Muhammad Thohir, SSos MM pekan lalu mengunjungi lokasi Optimasi Lahan (Opla) pertanian, di Desa Pelimbangan, Kecamatan Cengal, Kabupaten OKI. 

BACA JUGA:Dukung Sektor Pertanian, Depo Telapak Tani Kabupaten Banyuasin Resmi Dibuka

BACA JUGA:Pacu Optimasi 65 Ribu Hektare Lahan Pertanian di OKI dengan Pompanisasi dan Mekanisasi

Yakni melakukan kegiatan monitoring dan peninjauan lokasi disana. Termasuk melakukan pembuatan kanal atau saluran air. 

Dimana dari pembuatan kanal atau saluran air diharapkan dapat dijadikan sarana pengairan sawah di musim kemarau. 


Pangdam II/Sriwijaya Mayjen TNI Naudi Nurdika, SIP MSi MTr (Han) panen raya padi,-Foto: dokumen/sumeks.co-

Dijelaskan Dandim OKI, untuk luasan program optimalisasi lahan (Opla) tahun 2024 seluas 877,22 Hektar di Desa Pelimbangan Kecamatan Cengal Kabupaten OKI. 

"Jadi tujuan peninjauan ke lokasi Opla ini adalah guna memastikan program dapat berjalan sesuai dengan yang diharapakan," terangnya. 

BACA JUGA:Kabupaten Banyuasin Genjot Produksi Pertanian dengan Jaringan Irigasi Rawa

BACA JUGA:Pj Gubernur Agus Fatoni Perkuat Sinergi bersama Direktur Pupuk Indonesia Kembangkan Potensi Pertanian Sumsel

Dandim menegaskan, pihaknya ingin memastikan lahan tersedia sehingga semuanya berjalan sesuai dengan apa yang direncanakan. 

Mengenai optimalisasi lahan rawa ini adalah usaha meningkatkan indeks pertanaman melalui kegiatan penataan sistem tata air dan penataan lahan pada lahan yang telah dimanfaatkan oleh masyarakat atau petani. 

"Diharapkan program ini nantinya dapat bermanfaat bagi masyarkat sehingga mampu meningkatkan kesejahteraan," jelasnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: