Shin Tae-yong Mumet Abis! Winger Timnas Cedera ACL Berpotensi Absen Panjang!

Shin Tae-yong Mumet Abis! Winger Timnas Cedera ACL Berpotensi Absen Panjang!

Menjelang dua ajang penting Piala AFF 2024 dan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Shin Tae-yong kembali mendapatkan kabar buruk Febri Hariyati Cedera ACL--Dok: SUMEKS.CO

SUMEKS.CO - Menjelang dua ajang penting Piala AFF 2024 dan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong kembali mendapatkan kabar buruk.

Winger Timnas Indonesia, Febri Hariyadi harus absen panjang lantaran cedera Anterior Cruciate Ligament (ACL) yang ia alami. Gimana gak mumet Shin Tae-yong!

Nama Febri Hariyati berpotensi menjadi bagian penting dari skuad Garuda di jadwal yang padat saat ini.

Namun pemain Persib Bandung itu harus bersabar untuk kembali berseragam tim Merah-Putih. Itu yang bikin STY mumet.

BACA JUGA:Onana Kiper Setan Merah Dinilai Tengil Saat Adu Penalti, Beri Gestur Tapi Gawang Tetap Dijebol Pemain Man City

BACA JUGA:Medali Perunggu Olimpiade Paris 2024, Tiba-Tiba Berubah Warna Bahkan Terkelupas, Kok Bisa Ya?


Shin tae-yong saat pres conference sebelum menghadapi Uzbekistan Piala Asia U-23 2024--Dok: PSSI

Winger Timnas Indonesia itu mengalami cedera ACL saat membela Persib Bandung kontra Persis Solo pada 25 Juli 2024 lalu.

Febri harus meninggalkan lapang lebih awal setelah mengalami cedera serius di menit ke-41.

Cedera tersebut terjadi saat Febri salah tumpuan saat terjatuh, yang membuatnya harus segera ditarik keluar dan mendapatkan perawatan medis.

Kehilangan Febri tentu menjadi pukulan telak bagi Shin Tae-yong yang tengah merancang strategi untuk Timnas Indonesia.

BACA JUGA:STY Full Senyum! 'Preman Timnas' Siap Tampil di 2 Ajang Penting Piala AFF dan Kualifikasi Piala Dunia

BACA JUGA:Duka Berlanjut, Timnas Voli Putri Indonesia Kembali Tersungkur di Hadapan Thailand 0-3 di SEA V League 2024

Sebelumnya Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak mengkonfirmasi jika cedera yang dialami Febri termasuk parah dan membutuhkan waktu pemulihan yang panjang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: