Mending Mana? Realme 13 VS Vivo Y100 4G, HP Murah Harga Rp3 Jutaan

Mending Mana? Realme 13 VS Vivo Y100 4G, HP Murah Harga Rp3 Jutaan

2 merek HP yang saling bersaing di harga Rp3 jutaan antara Realme 13 dan Vivo Y100 4G mending mana diantara keduannya--dok: Istimewa

Tidak seperti sisi depannya, pada bagian belakang keduanya berbeda sangat drastis. 

Realme 13 punya punggung dengan corak jahitan yang tampaknya membelah punggungnya menjadi dua bagian.

Kemudian ada modul hitam berbentuk lingkaran yang memuat LED flash dan dua kamera meskipun terkesan punya empat kamera.

BACA JUGA:Spesifikasi Asus Zenfone Max Pro M1 Hp Murah Rp2 Jutaan Tawarkan Performa Kencang

BACA JUGA:Oppo F21 Pro 5G Dukung Pengalaman Gaming Terbaru dengan Ultra-Smooth Display, Desain Kokoh dan Elegan


vivo Y100 5G rekomendasi hape terbaik dengan dukungan kamera ultra-wide 0.5--dok: Istimewa

Konfigurasi kamera depth 2 MP dan kamera utama 50 MP dengan sensor Sony LYT-600 dan OIS.

Sementara Vivo Y100 4G punya modul berbentuk persegi panjang, memuat LED flash, dua kamera, dan sensor tambahan.

Meski begitu, Vivo Y100 4G punya kamera ultra-wide, sangat membantu untuk mengambil foto yang lebih luas meski jarak pengambilan foto kurang leluasa.

Beralih pada sektor daya, Realme 13 dan Vivo Y100 4G mendapatkan energi dari baterai 5.000 mAh.

BACA JUGA:Apple Siapkan Peluncuran Dua Perangkat Lipat Baru pada 2026, Apa Saja?

BACA JUGA:Fitur Unggulan HP Honor 90 Pro, Tawarkan Performa Mumpuni dengan Desain Minimalis

Hanya saja Vivo Y100 4G hadir dengan daya pengisian fast charging 80 watt, sementara Realme 13 hanya 67 watt.

Perlu untuk diketahui kesamaan antara Realme 13 dan Vivo Y100 4G tidak hanya diharga Rp3 jutaan, namun juga sama-sama didukung IP54.

Seperti telah disebutkan sebelumnya, harga kedua HP ini dijual dengan harga yang sama Rp3 jutaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: