Update Harga Honor MagicPad 13, di Bulan Agustus 2024, Fitur Canggih Memadai untuk Multitasking
spesifikasi tablet Honor MagicPad 13--
SUMEKS.CO - Update harga tablet Honor MagicPad 13, di bulan Agustus pada 2024 yang dibekali dengan fitur canggih sehingga cukup memadai untuk multitasking.
Honor MagicPad 13 mengusung layar berukuran 13 inci dengan resolusi 2880 x 1840 piksel yang memberikan tampilan yang luas dan tajam untuk produktivitas dan hiburan.
Layar ini mendukung refresh rate hingga 144Hz sehingga pengguna akan mendapatkan pengalaman visual yang lebih mulus dan responsif saat menjelajahi konten atau bermain game.
Dengan kecerahan puncak hingga 700 nits, layar Honor MagicPad 13, dapat digunakan dengan nyaman di bawah sinar matahari langsung atau dalam kondisi pencahayaan yang cerah.
BACA JUGA:Honor Magic 6 Pro, Hadirkan Layar LTPO AMOLED Dibekali Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3
Layar tablet Honor MagicPad 13 ini mendukung teknologi IMAX Enhanced, yang meningkatkan pengalaman menonton film dan video.
Selain itu, layar tablet Honor MagicPad 13 juga memiliki dukungan HDR10 untuk memastikan kontras dan warna yang lebih baik.
Honor juga mengklaim bahwa layar ini memiliki akurasi warna ∆E<1 yang berarti warna yang ditampilkan sangat dekat dengan standar warna yang ideal.
Dengan spesifikasi layar Honor MagicPad 13 yang menawarkan kombinasi resolusi tinggi, refresh rate cepat, dan kualitas visual yang baik akan semakin mendukung kinerja multitasking.
BACA JUGA:Ponsel Flaghsip dengan Desain Unik dan Modern, Honor V Purse Tawarkan Fitur Canggih
BACA JUGA:Tablet Honor Pad X8, Hadir dengan Tampilan Luas Tanpa Bezel dan Prosesor yang Mendukung Multitasking
Honor MagicPad 13 menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 888 5G, yang memiliki beberapa keunggulan yang menarik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: