Update Harga Honor MagicPad 13, di Bulan Agustus 2024, Fitur Canggih Memadai untuk Multitasking

Update Harga Honor MagicPad 13, di Bulan Agustus 2024, Fitur Canggih Memadai untuk Multitasking

spesifikasi tablet Honor MagicPad 13--

Keamanan dan akurasi sensor ini lebih baik daripada sensor sidik jari optik tradisional.

Sayangnya, MagicPad 13 tidak memiliki fitur pengenalan wajah, namun Anda masih dapat mengandalkan sensor sidik jari untuk keamanan.

BACA JUGA:MENDING MANA? OnePlus 12 Vs iPhone 15 Pro Max, Duel Sengit Ponsel Flagship 2024

BACA JUGA:Update Harga Nubia Z60 Ultra Menjelang Agustus 2024, Tawarkan Kamera Fotografi Memukau serta Baterai Jumbo

Honor MagicPad 13 hadir dengan beberapa varian warna yang menarik, yaitu Sky Blue warna biru cerah yang segar, Starry Gray warna abu-abu elegan dan Moonlight warna emas yang mewah.

Harga Honor MagicPad 13 di Indonesia cukup bervariasi sesuai dengan kapasitas RAM dan ROM.

Honor MagicPad 13 8/256 GB harganya Rp6.099.999, Honor MagicPad 13 12/256 GB harganya Rp6.799.999 dan Honor MagicPad 13 16/512 GB harganya Rp7.699.999.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: