Ini Alasan Mengapa Griya Lansia Tidak Punya Akses Pada Orang Tua Terlantar Meski Viral?

Ini Alasan Mengapa Griya Lansia Tidak Punya Akses Pada Orang Tua Terlantar Meski Viral?

Ini alasan mengapa griya lansia tidak punya akses pada orang tua terlantar meski viral?--

Dan itu menurut Arief Camra wajar saja karena mereka juga punya kepentingan untuk komunitasnya.

“Walaupun secara kebutuhan mbah itu tidak butuh uang, butuhnya itu adalah dirawat, kalau misalnya mbah-mbah itu, kakek-kakek atau nenek-nenek di jalanan itu dikasih uang Rp30-40 atau 50 juta, itu untuk apa?," kata Arief Camra.

"Uang itu tidak seberapa manfaat yang banyak itu malah orang-orang sekelilingnya yang akan memanfaatkan," katanya.

BACA JUGA:Viral Konten Orang Tua Terlantar, Arief Camra Siap Menolong Tapi Konten Kreator Kalau di DM Tak Mau Membantu 

BACA JUGA:Satu dari 3 Anak Sejoli Lansia yang Meninggal, Justru Datang Diam-diam Saat Pemakaman Opa dan Oma, Benarkah?

"Ada keluarganya tidak merawat maksimal tapi uangnya dibawa, itu sering sekali," ungkap Arief.

"Makanya itulah yang dulu memotivasi kita untuk mendirikan griya lansia ini, jadi bukan berarti saya itu cuek tidak merespon", tegasnya.

“Jadi kalau perorangan yang tanpa embel-embel open donasi itu biasanya langsung saya respon".

Arief mengaku setiap ada viral konten orang tua terlantar dirinya memantau itu dan siap menolong.

Tapi kendalanya konten kreator kalau di DM tidak mau membantu atau kasih alamatnya.

“Di lapangan itu ada orang yang lagi parah kondisinya, makan nasi basi dan lain sebagainya, ketika akun kita di-tag mengapa kita bisa langsung menolong orang itu?," ungkap Arief Camra.

Ketua Yayasan Griya Lansia Malang itu memberikan penjelasan, para pengunggah konten itu banyak konten kreator yang ketika di DM itu tidak mau kasih alamat.

BACA JUGA:Ini Penjelasan Direktur RSUD Kayuagung Soal Video Viral Pasien yang Ditelantarkan, Pj Bupati OKI Cek Langsung

BACA JUGA:Ibu dan 3 Putrinya ‘Telantar’ Sempat Viral di Betung Ditemukan Pak Agus di Depan Punti Kayu 

”Kalau Griya Lansia ini terbuka sekali dengan orang-orang seperti itu”, tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: