Lisan Pegi Setiawan Tertata Meski Tergesa-gesa, Netizen Kembali Dengar Kata-kata Bijak Langsung Dari Orangnya

Lisan Pegi Setiawan Tertata Meski Tergesa-gesa, Netizen Kembali Dengar Kata-kata Bijak Langsung Dari Orangnya

Lisan Pegi Setiawan tertata meski tergesa-gesa netizen kembali dengar kata-kata bijak langsung dari orangnya. foto: dok/sumeks.co.--

SUMEKS.CO, BANDUNG - Pegi Setiawan tadi malam bebas dari sel tahanan Polda Jawa Barat.

Netizen salut sama Pegi Setiawan yang lisannya tak lupa mengucapkan terimakasih kepada semua orang yang telah membantunya.

Pegi Setiawan minta maaf dengan kalimatnya yang tergesa-gesa saat menjawab pertanyaan wartawan, karena dirinya masih belum percaya bisa bebas.

Pegi Setiawan memang selama ini dikenal bijak dalam menuliskan kata-katanya di status facebooknya.

BACA JUGA:Mabes Polri Minta Progres Putusan Praperadilan Yang Membebaskan Pegi Setiawan, Polda Jabar Patuh Putusan Hakim

BACA JUGA:Berapa Lama Lagi Pegi Setiawan Akan Dibebaskan? Polda Jawa Barat Katanya Masih Akan Gelar Perkara

Bahkan netizen menilai status-status Pegi di facebooknya itu bak seorang pujangga.

Banyak yang menjadikan status itu sebagai konten bahkan menjadikannya sebuah lirik lagu.

Kali ini netizen pertama kali mendengarkan kata-kata yang sama bijaknya ketika Pegi Setiawan bebas.

Pegi bahkan tak lupa dengan teman-temannya di sel tahanan, para tahanan yang menyemangatinya untyk terus bersabar dan bernyanyi bersama.

BACA JUGA:Mabes Polri Minta Progres Putusan Praperadilan Yang Membebaskan Pegi Setiawan, Polda Jabar Patuh Putusan Hakim

BACA JUGA:Berapa Lama Lagi Pegi Setiawan Akan Dibebaskan? Polda Jawa Barat Katanya Masih Akan Gelar Perkara

Juga pada penjaga tahanan yang mengingatkannya saat sahur dan berbuka puasa dan berdoa.

"Kata-kata dia di FB ya bijak" pegi Setiawan, sehat kamu ya dek," komentar pemilik akun @kiky03 di kolom komentar postingan akun @for.justice11

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: