Infinix Note 11, Hp Stylish Termurah yang Memiliki Layar AMOLED

Infinix Note 11, Hp Stylish Termurah yang Memiliki Layar AMOLED

Infinix Note 11 merupakan hp murah yang sudah dibekali dengan layar berteknologi panel AMOLED yang ciamik dengan resolusi full HD+. --

SUMEKS.CO - Infinix Note 11 merupakan HP murah yang sudah dibekali dengan layar berteknologi panel AMOLED yang ciamik dengan resolusi full HD+. 

Tak hanya mengandalkan sektor layar yang superior, smartphone stylish Infinix Note 11 ini juga menawarkan performa yang kompeten dengan dukungan SoC MediaTek Helio G88 yang ditandemkan RAM 4GB. 

Pada segmen fotografi, Infinix mempersenjatai hp ini dengan tiga buah kamera belakang yang pada kamera utama berukuran 50MP. 

Tak hanya itu, hp dengan layar AMOLED termurah ini juga dibuat dengan desain yang stylish sehingga kesannya tidak terlalu ketinggalan zaman.

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Infinix yang Sudah Hadir di Indonesia, Harga Mulai Dari Rp2 Jutaan

BACA JUGA:Infinix GT 20 Pro, Dibekali chipset SoC Dimensity 8200 Ultimate, Smartphone Gaming Terbaik Tahun 2024


Hp Infinix Note 11 ini dipersenjatai tiga buah kamera belakang dengan kamera utama berkekuatan 50 megapiksel dengan lensa aperture f/1.6 yang menggunakan sensor Samsung ISOCELL JN1 1/2.76 inci 0.64um piksel yang didukung fitur phase-detection autofokus, d--

Hp ini tampil modern dengan dukungan layar berponi minimalis pada bagian atasnya dan dipadukan dengan bezel yang cukup tipis. 

Infinix Note 11 ini menggunakan frame flat yang saat ini sedang tren dengan bahan polikarbonat yang cukup kuat. 

Casing belakang Infinix Note 11 ini terbuat dari bahan plastik atau polikarrbonat yang menggunakan finishing mirip sandblasting yang membuatnya tidak licin, serta tidak meninggalkan bekas sidik jari. 

BACA JUGA:Review Ponsel Gaming Infinix GT 10 Pro Performa Super Kencang Berkat chipset MediaTek Dimensity 8050

BACA JUGA:Samsung Galaxy A35 5G vs Infinix GT 20 Pro, Sama-sama Rp4 Jutaan Pilih Mana?

Meski warna casing belakang Infinix Note 11 tidak bergradasi, tetapi ketika terkena cahaya dapat menampilkan pantulan cahaya terdapat efek garis vertikal yang menawan.

Layar hp Infinix Note 11 sudah berkontur 2.5D, tetapi tak disebutkan adanya proteksi antigores dari Corning Gorilla Glass atau sejenisnya. Meski demikian, tersedia screenguard dalam paket penjualannya yang harus dipasang secara manual. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: