Demi Naik Haji Lebih Cepat, Raffi Ahmad dan Keluarga Rela Gunakan Jalur Khusus, Haji Furoda

Demi Naik Haji Lebih Cepat, Raffi Ahmad dan Keluarga Rela Gunakan Jalur Khusus, Haji Furoda

Potret Raffi Ahmad dan Nagita Slavina saat melaksanakan ibadah Umrah--

SUMEKS.CO – Demi naik haji lebih cepat, Raffi Ahmad dan keluarga rela gunakan Haji Jalur Khusus. Ini lantaran setelah tahun lalu tertunda, akhirnya Raffi Ahmad memboyong keluarga besarnya untuk melangsungkan ibadah haji dengan menggunakan jalur haji Furoda.

Tahun ini Raffi Ahmad memboyong keluarganya, mulai dari istrinya Nagita Slavina, ibunya Amy Qanita, mertuanya Rieta Amilia Beta hingga adik-adiknya.

Tidak hanya itu dalam beberapa sumber, Raffi Ahmad mengaku akan berangkat bersama rombongan 10 orang baik hingga keluarga besar dan timnya.

Meski sudah beberapa kali menunaikan ibadah umrah ke Tanah Suci, Raffi Ahmad memgungkap ibadah haji kali ini adalah pengalaman pertama di hidupnya.

BACA JUGA:Viral! Ayah Ayu Ting-Ting Cek-cok dan Ngamuk di Tanah Suci, Ada Apa?

BACA JUGA:Heboh! Ruben Onsu Dilarikan ke Rumah Sakit Saat Mengisi Acara di Majalengka

Dikutip dari akun Instagram agen travel yang percayakan Raffi Ahmad kali ini, untuk biaya haji furoda ini tergantung dengan paket yang disediakan. Berikut rincian paket dan harganya.


Raffi Ahmad bakal boyong keluarga besarnya memenuhi rukun islam ke-5 --

1. Haji Furoda Ekonomis

Untuk paket satu ini di travel ini akan berangkat pada 7 Juni dan akan menghabiskan waktu sebanyak 23 hari di Tanah Suci. 

Sementara biaya yang dihabiskan untuk paket ini sekitar19.788 Dolar atau jika dirupiahkan setara dengan Rp316 juta. 

Adapun fasilitas yang akan didapatkan oleh calon Jemaah haji yakni tiket pesawat PP, hotel bintang 3, transportasi bus AC, manasik, perlengkapan haji, restaurant bandara, dan lain-lain. 

BACA JUGA:Thariq Halilintar Lamar Aaliyah Massaid, Harga Cincinnya setara 8 Unit Yamaha NMax?

BACA JUGA:Tengku Dewi Ungkap Fakta Baru, Artis Soraya Rasyid Diduga Tampung Andrew Andika

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: