Pemkot Prabumulih Gelar Musrenbang RPJPD 2024-2025 dan RKPD 2025
Musyawarah Rencana Pengembangan (Musrenbang) Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kota Prabumulih tahun 2025 dan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RJPJD) Kota Prabumulih tahun 2025-2045, di gedung kesenian rumah dinas walikota prabumulih, Seni--
Kita akan memberitahukan kisi-kisinya mulai dari infrastruktur, kondisi sungai kelekar banjir, kemiskinan ekstrim, dan peningkatan ekonomi rakyat kepada walikota nantinya," ujar Elman.
Lebih lanjut, Elman menekankan pentingnya fokus dalam penganggaran oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk memastikan bahwa program-program yang direncanakan dapat terlaksana sesuai dengan rencana.
"Karena kita kerja ini harus ada tolak ukur indikator, begitu kita anggarkan berapa keberhasilannya jadi tidak sekedar copy paste tapi harus terurai," pungkasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: