Angkutan Barang di Jalan Lintas Palembang-Betung Mulai Dibatasi Jelang Arus Mudik Lebaran, Catat Tanggalnya!

Angkutan Barang di Jalan Lintas Palembang-Betung Mulai Dibatasi Jelang Arus Mudik Lebaran, Catat Tanggalnya!

Angkutan Barang di Jalan Lintas Palembang-Betung Mulai Dibatasi Jelang Arus Mudik Lebaran, Catat Tanggalnya--

BACA JUGA:Dukung Kelancaran Arus Mudik di Tol Palembang-Indralaya dan Indralaya-Prabumulih, Ini Persiapan Hutama Karya

“Scan barcode yang telah kami pasang di lokasi dengan menggunakan aplikasi google lens, kemudian di situ akan muncul rute perjalanan alternatif melalui google maps, klik rute awal dan ganti dengan lokasi pemudik," jelas AKP Indrowono. 

Selanjutnya akan muncul rute perjalanan yang akan dilalui. Kemudian bisa memilih items paling bawah (kata selesai) yang merupakan lokasi akhir jalur alternatif atau jalan keluar.

"Selanjutnya klik mulai, maka pemudik atau pengguna jalan akan mulai dipandu melintasi jalur alternatif yang telah dibuat melalui Barcode Jalan Alternatif (BAJA)," tukasnya.

AKP Indrowono memaparkan bahwa penggunaan BAJA tersebut untuk menghindari kemacetan kemudian mempermudah pemudik dan masyarakat pengguna jalan yang melintas diwilayahnya, khususnya dijalur Jalintim.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: