Yuk Teladani 4 Wanita Agung Dunia Akhirat Menurut Ajaran Islam, Mereka yang ‘Dinotice’ Allah Karena Ketaatan
Siti Maryam salah satu 4 perempuan yang diagungkan di dunia dan akhirat menurut islam--
Khadijah binti Khuwalid adalah istri pertama Nabi Muhammad SAW dan merupakan satu-satunya istrinya yang tidak ia poligami.
Sebelum menikahi Muhammad, Khadijah telah berhasil membangun bisnisnya sendiri dan menjadi wanita sukses.
BACA JUGA:Simak Tips Belajar Ala Islam Agar Ilmu Makin Bermanfaat dan Nggak Mudah Hilang dari Kepala
Khadijah berasal dari golongan pembesar Mekkah dan merupakan sosok terpandang karena harta serta kemuliaannya sebagai seorang perempuan.
Meski Makkah pada saat itu telah dijangkiti oleh kejahiliyahan, Khadijah tetap menjadi perempuan yang taat dan terjaga dari kemaksiatan.
Khadijah memiliki banyak gelar karena kemuliaannya tersebut, di antaranya adalah Ath-Thahira (Wanita Suci).
Gelar lainnya seperti Sayyidah Nisa (Pemuka Perempuan Quraisy), Ummul Mukminin (Ibu orang-orang beriman).
BACA JUGA:Tips Atasi Anxiety dalam Islam Bikin Hati Makin Tenang dan Adem, No More Overthinking!
Khadijah bertemu dengan Nabi Muhammad SAW saat berdagang, Siti Khadijah meminta Rasul untuk membawa sebagian hartanya menuju Syam ditemani seorang budaknya.
Cara berdagang Rasulullah SAW yang jujur ini pun diceritakan oleh budaknya kepada Khadijah dan membuat Khadijah tertarik.
Khadijah adalah wanita mulia yang membenarkan kenabian Rasulullah SAW secara total, memiliki paras cantik dan baik perilakunya.
4. Fatimah binti Muhammad
BACA JUGA:Meski Mengandung Alkohol Tapi Tidak Memabukkan, Ini 4 Makanan Haram yang Halal Dimakan Dalam Islam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: