Ini Panduan Rangkaian Basic Skincare yang Tepat untuk Pemula, Dapatkan Kulit Cantik dan Sehat

Ini Panduan Rangkaian Basic Skincare yang Tepat untuk Pemula, Dapatkan Kulit Cantik dan Sehat

Ilustrasi rangkaian basic skincare yang tepat bagi pemula untuk mendapatkan kulit cantik dan sehat. --dok : sumeks.co

SUMEKS.CO - Siapa yang masih bingung dengan rangkaian basic skincare? Gak perlu lagi, yuk ikuti langkah berikut ini untuk mendapat kulit cantik dan sehat.

Basic skincare adalah rangkaian pengaplikasian perawatan kulit wajah untuk pemula yang terdiri dari beberapa tahapan penting, tujuannya untuk merawat dan mempercantik kulit agar tetap sehat.

Rangkaian basic skincare untuk pemula biasanya meliputi, pembersih, pelembap, toner, dan perlindungan dari sinar matahari agar kulit tetap cantik dan sehat.

Berikut beberapa rangkaian basic skincare untuk pemula agar kulit tetap sehat dan cantik seiring waktu, simak ulasannya:

BACA JUGA:Basic Skincare Jadi Langkah Awal Kulit Sehat, Perhatikan Tahapan Serta Rekomendasi Produknya

BACA JUGA:Tips Memilih Skincare Untuk Usia 40 TahunAgar Punya Kulit Kencang dan Sehat, Say Goodbye to Keriput!

1. Tahap Pembersihan (Cleansing)

Salah satu rangkaian basic make up yang tepat untuk pemula agar mendapatkan kulit cantik dan sehat yaitu dengan tahap cleasing.

Tahap pertama dari basic skincare ini ialah dengan membersihkan kulit dan wajah dari berbagai kotoran, polusi, debu, minyak berlebih, atau makeup.

Jenis-jenis produk basic skincare untuk pembersih yang umum digunakan meliputi cleansing oil, micellar water, facial wash, atau facial foam.

BACA JUGA:Ingin Awet Muda di Usia 40 Tahun? Ini Rekomendasi Skincare Anti-Aging Biar Kulit Tetap Kencang

BACA JUGA:Rekomendasi Skincare Wardah yang Dapat Mengatasi Kulit Berminyak, Auto Wajah Tampak Lebih Sehat!

Double cleansing merupakan metode pembersihan pada wajah yang lebih maksimal, pertama, gunakan oil-based cleanser untuk membersihkan wajah dari makeup, polusi, dan sebum. 

Kedua, bisa menggunakan micellar water sebagai tahapan double cleansing untuk menghilangkan kotoran dan sisa keringat yang menempel di wajah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: