3 Cara Restart Smartphone Android Mudah, Lengkap, dan Praktis. Bisa Tanpa Aplikasi!
3 Cara Restart Smartphone Android Mudah, Lengkap, dan Praktis.--dok:Sumeks.co
Jika opsi ini tidak tersedia, pilih "Power Off" untuk mematikan perangkat, kemudian tekan tombol power lagi setelah beberapa detik untuk menyalakannya kembali.
2. Hard Restart dengan Tombol Power
Jika smartphone android kalian tidak responsif dan tidak bisa di restart dengan cara standar, kalian mungkin perlu melakukan hard restart.
BACA JUGA:Sering Disepelekan! Ternyata Ini Solusi Mengatasi Performa Smartphone Android Menurun
BACA JUGA:5 Game Smartphone Terbaik Tahun 2023, Gamers Sejati Wajib Coba
Cara ini memaksa perangkat untuk mati dan menyala kembali tanpa melalui proses shutdown yang normal.
- Tekan dan Tahan Tombol Power dan Volume Down
Secara bersamaan tekan dan tahan tombol power dan tombol volume turun selama 10-20 detik.
- Tunggu hingga Perangkat Restart
Terus tahan kedua tombol sampai layar mati dan logo produsen muncul, menandakan perangkat sedang restart.
BACA JUGA:Ingin Menjadi Vlogger? Ini 5 Rekomendasi Smartphone dengan Kamera Resolusi Tinggi
BACA JUGA:10 Smartphone Terbaru Nokia, Harga Mulai Rp1 Jutaan, SpekTinggi Tampilan OK!
3. Menggunakan Aplikasi Shutdown
Bagaimana jika tombol power kalian rusak atau tidak berfungsi? pengguna masih dapat merestart perangkat dengan bantuan aplikasi pihak ketiga.
Salah satu aplikasi yang dapat digunakan adalah "Shutdown."
Aplikasi "Shutdown" memungkinkan kalian untuk mematikan atau merestart smartphone tanpa perlu menggunakan tombol fisik.
BACA JUGA:Panduan Praktis Memilih Smartphone Baru: Temukan Perangkat yang Kebutuhan!
BACA JUGA:Redmi Note 12, Smartphone Gaming yang Ngak Bikin Kantong Jebol!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: