Waspada! Memasuki Awal Puasa Ramadan 2024 Diprediksi Terjadi Hujan Lebat, BMKG: 'Siaga' Banjir & Tanah Longsor

Waspada! Memasuki Awal Puasa Ramadan 2024 Diprediksi Terjadi Hujan Lebat, BMKG: 'Siaga' Banjir & Tanah Longsor

Memasuki awal puasa ramadan tahun 2024 BMKG memprediksi terjadi hujan lebat yang menyebabkan banjir dan tanah longsor di sebagian wilayah Indonesia--

BACA JUGA:BMKG Imbau Masyarakat Waspada Cuaca Ekstrem di Sumsel, Berlangsung hingga Besok

Jambi, Kepulauan Bangka Belitung, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Banten, Jawa Barat, DKI Jakarta, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Barat.

Kenudian, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat, Maluku, Papua Barat, dan Papua.

Sedangkan, peringatan Dini Cuaca Ekstrem Periode 11-14 Maret 2024 yakni, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Banten, Jawa Barat, DKI Jakarta, Jawa Tengah.

Selanjutnya, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku dan Papua.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: